PPKn SMA/MA
Kelas X
BAB IIntegrasi Nasional dalam Bingkai Bhinneka Tunggal Ika"Integrasi Nasional"
Bacalah wacana berikut!
Dalam suatu daerah telah terjadi konflik akibat perbedaan kebudayaan. Konflikterus berkembang menjadi konflik antarsuku. Tiap-tiap kepala daerah berupaya meredam konflik. Akan tetapi, masyarakat tidak mengindahkannya. Konflik tersebut telah mengakibatkan beberapa orang terluka.
Kondisi dalam wacana tersebut menunjukkan bahwa . . . .
a. Tiap-tiap suku mempunyai kekuatan seimbang
b. Kepala daerah tidak mampu mencegah terjadinya konflik
c. Belum ada nilai-nilai sosial yang disepakati antarmasyarakat
d. Nilai-nilai sosial tidak berguna bagi masyarakat yang berkonflik
e. Konflik merupakan bentuk upaya meningkatkan kehormatan kelompok
Penjelasan:
Integrasi nasional diwujudkan dengan beberapa syarat, salah satunya adanya nilai-nilai yang disepakati bersama. Dengan adanya nilai-nilai, masyarakat wajib komitmen untuk menaatinya. Konflik di atas menunjukkan belum adanya nilai-nilai yang disepakati masyarakat. Selama nilai-nilai belum ada, masyarakat akan tetap terjebak pada konflik sosial.
Kami mohon maaf bila ada kesalahan jawaban maupun pertanyaan..Berilah komentar kesalahan apa yang ada dan kami akan merevisinya.terima kasih
0 Comments