PPKn SMA/MA
Kelas X
BAB IIIWawasan Nusantara dalam Konteks NKRI"Aspek-Aspek dalam Wawasan Nusantara"
Covid-19 menyebar di Indonesia pada awal 2020. Berdasarkan data yang dilansir dari covid19go.id, per tanggal 14 September 2020 terdapat 221.523 positif Covid-19 yang dirawat dengan angka kematian sebesar 8.841 jiwa.
Kondisi ini berdampak pada menurunnya jumlah penduduk yang disebabkan oleh . . . .
a. Mortalitas
b. Mobilitas
c. Natalitas
d. Fertilitas
e. Migrasi
Penjelasan:
Mortalitas atau kematian adalah salah satu faktor yang memengaruhi jumlah, kepadatan, dan pertumbuhan penduduk. Selain mortalitas, jumlah penduduk dipengaruhi oleh fertilitas atau kelahiran dan migrasi atau perpindahan. Jumlah penduduk merupakan salah satu unsur penting ketahanan demografi dalam aspek trigatra Wawasan Nusantara.
Kami mohon maaf bila ada kesalahan jawaban maupun pertanyaan..Berilah komentar kesalahan apa yang ada dan kami akan merevisinya.terima kasih
0 Comments