Biologi XII
Penilaian Tengah Semester
Penilaian Tengah Semester 1
A. Pilihlah jawaban yang tepat!
5. Perhatikan daur hidup katak di samping!
Pada metamorfosis katak terjadi perubahan fisiologis berupa bergantinya organ pernapasan dari insang menjadi paru-paru yang ditunjukkan oleh . . . .
a. tahap 1 ke tahap 2
b. tahap 2 ke tahap 3
c. tahap 3 ke tahap 4
d. tahap 4 ke tahap 5
e. tahap 5 ke tahap 1
Jawaban: d
Penjelasan:
Berdasarkan gambar metamorfosis pada soal, angka 1 menunjukkan katak dewasa, angka 2 menunjukkan telur, angka 3 menunjukkan berudu, angka 4 menunjukkan berudu berkaki, dan angka 5 menunjukkan katak muda. Pada saat berudu, katak bernapas menggunakan insang. Pada katak muda mulai bernapas menggunakan paru-paru. Dengan demikian, pergantian organ pernapasan dari insang ke paru-paru terjadi pada tahap 4 (berudu berkaki) ke tahap 5 (katak muda).
Kami mohon maaf bila ada kesalahan jawaban maupun pertanyaan..Berilah komentar kesalahan apa yang ada dan kami akan merevisinya.terima kasih
0 Comments