Biologi XII - Penilaian Akhir Semester 1 | B | 2022

Biologi XII - Penilaian Akhir Semester 1 | B | 2022

                                                                            

Biologi XII


Penilaian Akhir Semester





Penilaian Akhir Semester 1



B. Isilah dengan jawaban yang tepat!

1. Pertumbuhan primer adalah pertumbuhan yang terjadi akibat aktivitas . . . .Adapun pertumbuhan sekunder terjadi akibat aktivitas pembelahan mitosis pada . . . .
Jawaban: meristem apikal; meristem sekunder (meristem lateral)

2. Fermentasi alkohol oleh Saccharomyces sp. menggunakan bahan baku berupa asam piruvat dari hasil glikolisis menghasilkan . . . .
Jawaban: etanol, CO₂, dan ATP リ dan....

3. Pada tahap transkripsi terjadi proses penyusunan urutan basa nitrogen oleh RNA polimerase hingga terbentuk . . . .
Jawaban: mRNA

4. Gametogenesis pada manusia meliputi spermatogenesis yang berlangsung di . . . dan oogenesis yang berlangsung di . . . .
Jawaban: testis, ovarium

5. Ayam berpial walnut homozigot yang disilangkan dengan ayam berpial rose homozigot akan menghasilkan keturunan F, ayam berfenotipe . . . dengan genotipe . . . .
Jawaban: walnut, RRPP







Kami mohon maaf bila ada kesalahan jawaban maupun pertanyaan..
Berilah komentar kesalahan apa yang ada dan kami akan merevisinya.
terima kasih

 

Post a Comment

0 Comments