Biologi XII
Bab IX
Evolusi
Penilaian Harian
A. Pilihlah jawaban yang tepat!
4. Pernyataan berikut yang sesuai dengan teori. intelligent design adalah . . . .
a. Mekanisme evolusi berlangsung melalui proses seleksi alam.
b. Terbentuknya makhluk hidup yang sekarang karena adanya evolusi.
c. Keberadaan makhluk hidup menunjukkan adanya tanda-tanda perancangan.
d. Teori intelligent design mendukung teori yang dikemukakan oleh Charles Darwin.
e. Dalam teori intelligent design mengemukakan bahwa makhluk hidup berubah dari masa ke masa karena menyesuaikan dengan lingkungan.
Jawaban: c
Penjelasan:
Teori intelligent design mengemukakan bahwa terbentuknya subjek alam termasuk makhluk hidup berubah dari masa ke masa karena memang sudah dirancang atau didesain sebelum kemunculannya. Teori ini merupakan pemikiran baru yang berlawanan dengan teori evolusi Darwin. Berdasarkan teori Darwin, makhluk hidup terbentuk melalui seleksi alam. Makhluk hidup akan beradaptasi dengan lingkungan agar dapat bertahan hidup.
Kami mohon maaf bila ada kesalahan jawaban maupun pertanyaan..Berilah komentar kesalahan apa yang ada dan kami akan merevisinya.terima kasih
0 Comments